ISLAM SYIAH
Meluruskan Pemahaman Tentang Islam Syi’ah Imamiyah Itsna ‘Asyariyah (Jakfary)

“Saya katakan kenapa Anda tidak bisa menerima ikhwan Syiah sebagai mazhab kelima? Hal yang mengherankan adalah mereka mengatakan kepada Anda ingin bersatu. Mereka tidak mengatakan tentang menjadi Syiah. Mereka berteriak “Tidak ada suni atau Syiah, hanya ada satu, Islam.” (Syekh Ahmad Deedat)
Lanjut Baca »
Ditulis dalam Even | Tinggalkan sebuah Komentar »
Ada khalifah-khalifah yang iba, ada baduwi-baduwi yang rakus,
ada pula khalifah-baduwi yang rakus dengan cara tampil iba dan alim.
Begitu menjijikkan, hingga Ali bin Abi Thalib menaksir harga mereka tak
lebih dari ‘afthatu ‘anzin (tetesan ingus onta). Sekedar tidak dijijikkan orang, Ali menganjurkan kita jadi anak onta saja, la dhohrin fa yurkab wa la labanin fayuhlab
(yang punggungnya tidak siap untuk ditunggangi, tidak juga susunya
untuk diperahi). Cara terkecil yang paling mudah dijalani untuk itu
ialah mempertahankan kesadaran akan rasa jijik terhadap segala perilaku
politik busuk tetap hidup dalam jiwa.
Lanjut Baca »
Lanjut Baca »
Ditulis dalam Politik dan Budaya | Tinggalkan sebuah Komentar »
Islam sebagai agama sempurna memiliki sikap jelas terhadap
masing-masing dari prinsip atau institusi demokrasi tersebut. Bagi
Islam, secara umum demokrasi adalah konsepsi ambigu yang bisa berarti
positif dan negatif. Kenegatifannya telah jelas terbukti ketika konsep
tersebut pernah mengabdi pada imperialisme Barat dan sedang dipaksakan
pada dunia ketiga. Berikut ini cobalah kita cermati lebih baik prinsip
dan institusi demokrasi dalam perspektif Islam.
Lanjut Baca »
Ditulis dalam Kritisi Budaya Barat, Politik dan Budaya | Tinggalkan sebuah KomentarLanjut Baca »
Tina A.P no.30
Tidak ada komentar:
Posting Komentar